Suku Daya di Lampung populasinya 94.000 jiwa dam kurang dari 10 jiwa (0,01%) yang sudah percaya. Kiranya kita panjatkan doa Roh Kudus mempersiapkan hati dan pikiran suku daya dengan menginsafkan mereka akan dosanya dan para hama Tuhan yang melayani tetap kuat dan tegar dalam situasi yang sulit.